Aku merindukanmu
Saat burung-burung terbang riang
Dedaunan melambai senang
dan sorotan mentari yang lenyapkan petang
Aku merindukanmu
kembali ku merindukanmu
saat kulihat semut
berjalan beriringan
Ah, au merindukanmu
saat embun mulai merayap
menelisik celah bangunan
ah, aku merindukanmu
Lagi-lagi aku merindukanmu
di pagi yang buta ini
tak seharusnya resah ini mengadu
tapi rindu terlanjur mendekap hati
Ah, aku merindukanmu
indahnya kulitmu
bak sutra tanpa noda
ah, ingin kembali aku mendekapmu
senyum itu
menawarkan cinta yang berlebihan
lesung pipimu
ah, aku merindukanmu
Pagiku, pagi merindu
kembali ku merindukanmu.
Saat burung-burung terbang riang
Dedaunan melambai senang
dan sorotan mentari yang lenyapkan petang
Aku merindukanmu
kembali ku merindukanmu
saat kulihat semut
berjalan beriringan
Ah, au merindukanmu
saat embun mulai merayap
menelisik celah bangunan
ah, aku merindukanmu
Lagi-lagi aku merindukanmu
di pagi yang buta ini
tak seharusnya resah ini mengadu
tapi rindu terlanjur mendekap hati
Ah, aku merindukanmu
indahnya kulitmu
bak sutra tanpa noda
ah, ingin kembali aku mendekapmu
senyum itu
menawarkan cinta yang berlebihan
lesung pipimu
ah, aku merindukanmu
Pagiku, pagi merindu
kembali ku merindukanmu.
Comments